19 November 2009

Festifal Budaya & Kuliner Kab. Temanggung 2009



Tanggal 15 Nopember 2009, bertepatan dengan hari minggu, Festifal Budaya dan Kuliner Kabupaten Temanggung tahun 2009 dilaksanakan dalam rangka memperingati HUT Kota Temanggung yang ke 175. Festifal di adakan di sepanjang Jl. MT. Haryono (Pandean) - Alun - alun Temanggung - Perempatan BCA _ Pertigaan Subur.
Model Festival dengan model stand. DIsediakan 10 stand atau tenda, dan masinjg - masing tenda untuk 4-6 group kesenian untuk tampil. Sehingga penonton yang harus muter-muter dari stand ke stand. Group kesenian dari seluruh kecamatan Temanggung yang terdiri dari : Kuda Lumping, SOreng, Reog, Topeng Ireng, Tayub, Kobro Siswo, Rebana dll.
Untuk kuliner juga menampilkan dari semua kecamatan, dengan aneka olahan produk pertanian ( ketela, umbian, waluh dll)
Untuk foto silahkan lihat di sini :
Festival Budaya 2009
Untuk video :
1. Kobro Siswo
2. Kuda Lumping1
3. Kesenian Prajuritan
4. Topeng Ireng

Tidak ada komentar: